BAJINGJOWO_Jumat, 23 Juni 2023 dilaksanakan kegiatan Rembug Stunting dalam rangka pemantauan, pencegahan, serta pelaporan perkembangan balita di Desa Bajingjowo sebagai langkah dalam penanggulangan stunting. Kegiatan dihadiri oleh Kasi Binwas Kec. Sarang, Bidan Desa, Ahli Gizi Puskesmas Sarang 1, Kader Posyandu Balita dari Asparaga 1 s.d Asparaga 6, Kader Posyandu Ibu Hamil, Ketua PKK dan Jajaran Pokja IV Bidang Kesehatan, Kader TPK, Kader KPM, Guru PAUD dan perwakilan warga masyarakat yang teridentifikasi stunted/ gizi buruk dan pendek. Rembug ...